RESUME MATERI ONE MONTH BE A PUBLIC SPEAKER KE-1



Pertemuan ke-           : 1
Hari, tanggal               : Ahad, 6 April 2014
Pemateri                      : Agus Sudaryat
Judul materi                : How To Be a Public Speaker?
Ringkasan Materi        :
v  How To Be a Public Speaker?
1.      Milikilah “passion” menjadi pembicara
2.      Carilah ilmu yang berkaitan dengan pembicara
3.      Temukan jalan menjadi pembicara
v  Teori kenapa?
1.      Why?
2.      Why not?
3.      Why not me?
v  Quotes of the day
1.      “Practice is the best of instruction.” (Anonim)
2.      “Kebaikan tidak menunggu momen, tapi kitalah yang menciptakan momen kebaikan.”


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sebuah Alasan Untuk Memulai

Gen-Q’s Family Road to Subang